Nama lokal : Trengguli , Kayu Raja , Papapauno (indonesia) , Golden Shower Tree (inggris)
Family : Fabaceae
Tipe tanaman : pohon sedang
Bentuk tajuk : Kubah
Ketinggian lokasi tumbuh : Dataran rendah , Dataran tinggi
Kelembaban : sedang
Penyinaran : langsung
Kebutuhan air : intensif
Warna bunga : kuning
Warna daun : hijau
Perbanyakan : biji, cangkok
Kecepatan tumbuh : menengah
Fitur Lansekap : tanaman hias bunga , tanaman aromatik
Family : Fabaceae
Tipe tanaman : pohon sedang
Bentuk tajuk : Kubah
Ketinggian lokasi tumbuh : Dataran rendah , Dataran tinggi
Kelembaban : sedang
Penyinaran : langsung
Kebutuhan air : intensif
Warna bunga : kuning
Warna daun : hijau
Perbanyakan : biji, cangkok
Kecepatan tumbuh : menengah
Fitur Lansekap : tanaman hias bunga , tanaman aromatik
Tanaman ini memiliki bentuk bunga begerombol berwarna kuning. Trengguli juga merupakan bunga nasional negara Thailand. Selain bunga yang menarik tanaman ini juga merupakan tanaman penyerap polutan dengan kemampuan menyerap debu 48 g/m3, mampu menyerap CO (Karbon Monoksida) 5295,47 Kg/Pohon/tahun, & juga menyerap NO2 (Nitrogen Dioxide) 20,28 ug/g
Cek harga tanaman di sini
Bunga Cassia fistula Dok Pustakaflora |
Bunga Cassia fistula Dok Pustakaflora |
Pohon Cassia fistula Dok Pustakaflora |
Pohon Cassia fistula Dok Pustakaflora |
Klasifikasi
Kingdom: Plantae
Subkingdom: Tracheobionta
Superdivisi: Spermatophyta
Divisi: Magnoliophyta
Kelas: Magnoliopsida
Subkelas: Rosidae
Ordo: Fabales
Famili: Fabaceae
Genus: Cassia
Spesies: Cassia fistula